Minggu, 03 Mei 2015

Antara Model Sepatu Warna Terang VS Model Sepatu Warna Gelap ? Pilih Mana

       Model sepatu wanita berwarna terang menjadi suatu hal yang kadang ingin di coba. Tapi model sepatu wanita berwarna terang juga menjadi hal yang banyak orang takut untuk memakainya. Jadi sahabat, banyak orang yang hanya berkeinginan saja tanpa pernah mencoba mengenakan model sepatu berwarna terang atau cerah.

https://igcdn-photos-g-a.akamaihd.net/hphotos-ak-xat1/t51.2885-15/1173136_474425312678894_1375318262_n.jpg

Sahabat, setiap orang memiliki warna favoritnya sendiri. Ini juga berlaku untuk urusan warna sepatu. Ada Sahabat Shoeka yang lebih menyukai sepatu wanita berwarna kalem atau soft, ada yang ingin tampil beda dengan mencoba memilih sepatu yang berwarna terang atau cerah.

Model Sepatu Warna Terang VS Model Sepatu Warna Gelap ?

Terkait warna sepatu, Shoeka Shoes seringkali menyarankan sahabat pada artikel sebelumnya untuk lebih memilih sepatu wanita berwarna gelap di utamakan saat ingin membeli sepatu. Namun itu tidak berarti sahabat tak disarankan memakai sepatu wanita berwarna terang. Perlu di ketahui nih sahabat, bahwa model sepatu warna terang adalah satu ekspresi gaya yang berbeda dan menarik. Namun tetap harus di kondisikan dengan busana yang tetap agar mendukung penampilan sahabat :)

Sepatu warna gelap memiliki kelebihan terkait keleluasaannya untuk dipadankan dengan banyak warna baju. Jadi bila Sahabat Shoeka hanya ingin memiliki satu atau dua pasang sepatu, sepatu warna gelaplah yang harus sahabat prioritaskan.

Namun jika sahabat sudah memiliki beberapa pasang sepatu wanita warna gelap, kini adalah saatnya untuk sahabat mencoba gaya baru dengan membeli sepatu wanita berwarna terang. Hal ini akan memberikan kesan berbeda kepada sahabat yang biasanya hanya tampil dengan sepatu berwarna gelap dan saat ini mencoba warna yang lebih terang. Membuat tampilan sahabat lebih unik dan menarik.

Sebenarnya, sepatu dengan pilihan warna gelap atau sepatu dengan warna terang keduanya bisa tampil baik asalkan sahabat bisa memadukannya dengan benar. Kembali seperti awal, bahwa pilihan warna tergantung dari masing-masing orang yang memakainya. Namun apa salahnya sahabat bila ingin tampil berbeda ? Perlu di coba nih ya :)

Kenapa Sahabat Perlu Membeli Sepatu Berwarna Terang ?

Pertama, tentu jika sahabat termasuk orang yang menyukai warna terang. Sepatu bisa menjadi hal yang tepat sebagai sarana ekspresi perasaan suka sahabat terhadap warna terang.
Kalaupun sahabat termasuk orang yang "oke-oke saja" terhadap warna, sepatu dengan warna terang akan membuat penampilan sahabat lebih hidup.
Selain itu memiliki model sepatu yang semuanya gelap seperti hitam atau coklat akan terasa membosankan. Sesekali coba deh sahabat pakai sepatu wanita berwarna terang cerah.




Bahan Apa yang Bagus ? 

Nah, terkadang sahabat sudah oke ingin membeli sepatu berwarna terang. Ini nih hal yang perlu di ingat saat ngin mencoba sepatu berwarna terang. Pilihlah bahan yang terbaik. Bahan yang terbaik dari sepatu yang ingin di pilih adalah kulit suede. Kenapa kulit suede ? Karena kulit suede bisa di aplikasikan dengan bermacam-macam pilihan warna cerah yang sahabat dambakan. Kulit suede juga terkesan bahan sepatu yang bisa menunjang tingkat sosial sahabat, karena sepatu suede sangat jauh dari kesan biasa, tentunya lebih istimewa.

Sekarang yang jadi pertanyaan sahabat, dimana sih tempat menemukan sepatu berwarna cerah namun bahan kulit yang berkualitas ?
Shoeka Shoes lah jawabannya. Kami produksi sepatu dengan 10% kulit asli dan di produksi khusus dan langsung dari pengrajinnya ( handmade shoes ). Dimana bisa menemukan model-model sepatu Shoeka Shoes ?
Sahabat tak perlu bingung, model-modelnya bisa di lihat di website kami www.shoekashoes.com

Bagaimana cara pesannya ?
Untuk pemesanan/info sahabat bisa menghubungi CS kami di :
Sms/WA: 085649901351
Pin 529D22BE
Line shoeka_shoes

Visit our website www.sepatusukasuka.com

Happy Shoping :)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar